Rabu, 28 November 2012

Siomay

SIOMAY BANDUNG & BATAGOR
Source : Fatmah Bahalwan / NCC

Siomay Bandung

Bahan:
500 gr daging ikan tengiri, haluskan
2 sdm bawang merah halus
1 sdm bawang putih halus
2 sdt lada halus
1 sdt chicken powder
3 sdm gula pasir
3 sdt garam
1 sdm minyak wijen
3 btr telur
400 gr labu siam, parut kasar
450 gr sagu tani

Cara membuatnya :
- aduk daging ikan halus dengan bumbu-bumbu halus, tuang telur, aduk rata.
- Tambahkan labu siam, aduk rata, lalu tuangkan tepung sagu, aduk rata lagi, sisihkan.
- Ambil satu lembar kulit siomay, isi dengan adonan ikan, lipat keatas, rapikan bentuk wiron. Taruh diatas loyang yg sudah dipoles minyak, kukus 20 menit.
- Rebus kentang ½ matang, kupas kulitnya, belah dua. Kerat-kerat bagian yg rata, beri adonan ikan. Kukus
- Potong pare, buang bijinya, isi dengan adonan ikan. Kukus 30 menit.
- Potong kotak tahu, goreng sebentar, kerat-kerat dengan garpu salah satu sisinya, tempelkan adonan ikan. Kukus 30 menit.
- Telur rebus belas dua, tempeli dengan adonan ikan. Kukus.

Batagor
Bahan:
1 resep adonan siomay bandung.
10 buah tahu putih besar, potong dua bentuk segitiga.

Cara membuat:
- kerat sisi tahu dengan garpu, keluarkan sedikit isinya.
- Isikan adonan siomay, goreng hingga matang.

Sambel Siomay dan Batagor
Bahan:
500 gr kacang tanah, goreng, giling halus.
200 gr cabe merah
3 bh bawang putih
2 sdm cuka
1 sdm garam
8 sdm gula pasir
minyak sayur secukupnya.
500 gr ubi merah, matang
1,5 ltr air matang

Cara membuatnya:
- blender ubi merah dan air hingga halus, sisihkan.
- Haluskan cabe merah dan bawang putih.
- Panaskan minyak sayur, tumis cabe dan bawang putih halus, biarkan hingga wangi, masukkan kacang tanah halus dan ubi halus, aduk rata. Biarkan hingga mendidih.
- Matikan api, tambahkan garam, cuka dan gula. Lakukan tes cicip, bila sudah pas. Siap disajikan.

Pelengkap penyajian:
- Jeruk limau
- Kecap manis
- Saos tomat/cabe

Siomay

Siapa yang nggak tahu makanan satu ini, Siomay.Makanan berbahan dasar ikan ini sangat di minati dari semua kalangan,kita coba bikin sendiri yukk…intip respnya disini ya…
Bahan – bahan :
  • 300 gr ikan tenggiri,haluskan
  • 200 gr ayam giling
  • 2 batang daun bawang,iris halus
  • 3 siung bawang putih,haluskan
  • 100 gr tepung sagu
  • 150 ml air es
  • garam,merica bubuk,dan gula pasir secukupnya
Samba l:
  • 250 gr kacang tanah,goreng,haluskan
  • 3 siung bawang putih
  • 5 buah cabe rawit
  • 5 buah cabe merah,haluskan
  • 2 sdm gula merah
  • garam secukupnya
  • 2 sdm minyak goreng
  • 500 ml air
Pelengkap:
  • 3 buah tahu putih,potong segitiga,keruk isinya
  • 10 lembar kulit pangsit
  • 2 buah pare,potong 4 bagian lalu buang isinya
  • jeruk limau
  • kecap manis
  • saos sambal
Cara Pembuatan :
1.Aduk ayam tenggiri,ayam giling,daun bawang,bawang putih,tepung sagu,air es,garam,merica bubuk,dan gula pasir,uleni hingga adonan kalis
2.Bagi adonan menjadi empat.Satu bagian di bentuk bulat(siomay),satu bagian untuk isi tahu,satu bagian untuk isi pare,dan satu bagian lagi untuk isi kulit pangsit.Bentuk dan isi ke masing-masing bagian.Kukus selama 30 menit hingga matang.
3.Sambal:panaskan minyak,tumis bawang putih dan cabe hingga harum.Masukkan kacang tanah,aduk rata.Tuang air,masukkan gula dan garam,masak sambil terus diaduk hingga mendidih.Angkat.
4.Siapkan piring saji,isi dengan siomay,tahu dan pare lalu tuang saus kacang di atasnya.Sajikan dengan jeruk limau dan kecap.

Incoming search terms:

SIOMAY TAHU DAN PARE,cara membuat isi siomay sederhana,Resep somay padang,Resep Siomay padang,resep siomay cumi cumi,resep minuman limau empat,resep makanan siomay padang,resep berbahan dasar ikan giling,masakan siomay,jeruk limau untuk siomay
Siomay-udang25 lbr kulit siomay bulat, diameter 8 cm
100 gr udang kupas, cincang kasar
50 gr ayam giling
2 siung bawang putih, cincang halus
1/2 sdt garam
1/2 sdt gula pasir
1/4 sdt lada bubuk
1/4 sdt minyak wijen
1/2 sdt saus tiram
25 ml air es
25 gr tepung sagu
100 gr bengkuang, potong dadu kecil
1 putih telur, untuk perekat


Buat isi: aduk rata udang, ayam, bawang putih, garam, gula pasir, lada, minyak wijen, saus tiram, dan air es. Tambahkan tepung sagu, uleni sampai rata, masukkan bengkuang, campur sampai rata.
Ambil selembar kulit siomay, beri 1 sdt isi, lipat menjadi setengah lingkaran. Tekuk ujungnya, rekatkan dengan putih telur hingga bagian isi menyembul di bagian tengah.
Kukus siomay sampai matang selama 15 menit, sajikan dengan saus sambal.

Untuk 25 bh

Resep Masakan Indonesia - Siomay

E-mail Print PDF
Wanita sukses ga musti karir di kantor kok
Dini-Shanti.com
Kerja dr rumah jg bisa dpt puluhan juta per bln. Klik disini dan daftar sekarang juga!
Bantu suami mencari uang
Dini-Shanti.com
Tetap jaga anak dan sekaligus berkarier dan bergaji 7jt dirumah? Bisa! Daftar Sekarang Juga!
Kenal Sama Bu Rika?
dbc-network.info
Ibu 3 anak ini berhasil bantuin gaji suaminya yang ga naik-naik dari bisnisnya yang mencapai 5 juta sebulan. Mau tau caranya? Klik disini!
Punya Karir Rumahan
NadiaMeutia.com
Sukses dalam karir itu ga di kantor loh. Di rumah sambil jaga anak pun bisa dapat 5 jt perbulan. Caranya? Klik disini!
Image
Bahan-bahan :

  • 500 gr Daging ikan tengiri dihaluskan
  • 100 gr Tepung sagu
  • 1 sdt Air jahe
  • 1/2 sdt Lada bubuk
  • 1/2 sdt Gula halus
  • 1 sdt Minyak wijen jika suka
  • 1 sdm Ebi disangan dan direndam (agar mudah lunak)
  • Garam secukupnya

Cara Membuat:

  • Campur semua bahan, aduk hingga rata dan kalis, balutkan pada tahu dan telur rebus sisanya bulatkan sesuai selera.
  • Kukus siomai di dalam kukusan hingga matang, jika suka tambahkan kol yang digulung dan pare(dapat diisi dengan siomay)



Sambal Kacang :

  • 250 gr Kacang tanah digoreng
  • 3 siung Bawang putih digoreng
  • 4 buah Cabe merah dibuang bijinya digoreng
  • 1 sdm Gula pasir
  • 1/2 sdt Garam
  • 400 ml Air matang
  • Kecap manis dan jeruk limo secukupnya.
  • Haluskan semua bahan dengan diulek atau dibleder hingga halus kecuali kecap manis dan jeruk limo.
Sumber dari Geocities

RESEP MASAKAN SIOMAY GORENG

AlatDapur.com - Maksindo Homeware
Toko Alat Masak dan Peralatan Dapur di Jakarta, Bandung, Surabaya dan Malang. Klik Disini


Bahan:
100 gr daging ayam cincang
100 gr udang jerbung, kupas bersihkan, cincang kasar
2 siung bawang putih, cincang halus
1 sdt jahe, parut halus
¼ sdt garam
2 sendok makan daun ketumbar, cincang
1 butir putih telur, kocok lepas
1 sdt minyak wijen
1 sdm tepung tapioca
Kulit pangsit dan minyak goreng secukupnya
Saus sambal secukupnya

Cara Membuat Resep Masakan Siomay Goreng:
  1. Campur dan aduk jadi satu daging ayam cincang, udang jerbung bawang putih, cincang, jahe parut, garam, daun ketumbar cincang, putih telur, minyak wijen dan tepung tapioca
  2. Ambil selembar kulit pangsit isi bagian tengahnya dengan 1 sendok makan dengan 1 sendok makan adonan daging, ujung-ujung kulit dipertemukan seluruhnya ke bagian tengah sehingga menutupi pinggiran isi, rapatkan
  3. Siapkan kukusan yang telah dipanaskan terlebih dahulu. Kukus siomay hingga matang ± 10 menit. Goreng dalam minyak panas secukupnya hingga kuning keemasan
  4. Hidangkan dengan saus sambal

Resep siomay bandung


Daripada libur bengong bisa di coba resep siomay bandung berikut ini, mungkin saja selara makan akan bertambah dan akan ketagihan karena rasanya banar-banar juara.
Bahan 1 :
200 gr ayam cincang ( aku pake ayam fillet, cincang sendiri)
100 gr udang di cincang
200 gr ikan tenggiri dihaluskan
2 sdm ebi digoreng dan diulek lemes
2 batang daun bawang iris halus
Bahan 2 :
150 gr tepung tapioka
Tepung terigu secukupnya
150 gr labu sian /bengkoang serut halus
150 ml air
Bumbu diuleg :
4 siung bawang putih
4 siung bawang merah
1 sdt merica
1 sdt gula
1 sdt garam
Kecap ikan secukupnya ( diresep 5 sdm, tapi fish sauce di Thai asin banget, jadi aku kurangin)
Cara membuat :
Campur bahan 1 dan 2 juga bumbu diuleg serta kecap asin, lalu diulet pake tangan, aduk rata. Tambahkan air biasa 150 cc boleh ditambah lagi max 50 cc, disesuaikan, pokoknya tidak terlalu cair, juga tidak terlalu keras.
Setelah semua tercampur, harus langsung dibentuk, aku pake kulit pangsit di isi bahan adonan ini. Juga isi temen2nya siomay seperti tahu, kol rebus, kentang, paria, telor.
Kukus sampai matang.
Saus Kacang :
200 gr kacang tanah goreng
Gula merah
1sdt garam
Kecap sedikit
3 siung bawang putih
50 gr kentang rebus, haluskan
santan encer
Haluskan semua, masak di api kecil sampe mengental dan berminyak
Beri peringkat resep ini :
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars (1 votes, average: 1.00 out of 5)
Loading ... Loading ...

SIOMAY BANDUNG Resep Masakan   Siomay Bandung
model2 468x60 Resep Masakan   Siomay Bandung
Resep Masakan Indonesia
Resep MasakanSiomay Bandung


Bahan Siomay :
- 300 g daging ikan tenggiri, cincang halus
- 50 g tepung kanji (atau secukupnya sampai adonan dirasa udah pekat nempel)
- 100 ml air kaldu (saya pakainya kaldu dari tulang ikan tenggiri)
- 1 sdm minyak wijen
- 1 butir telur ayam, kocok lepas
- 1 batang daun bawang
- merica, garam, gula secukupnya
Bahan Saus Kacang :
- 300 g kacang tanah sangrai
- 4 bh bawang putih
- cabai merah secukupnya (kira-kira cabe merah besar 5 buah dibuang bijinya, cabe merah keriting 4 buah. Atau sesukanya deh selera pedasnya.)
- 2 sdm gula pasir
- 2 sdm garam
- air matang secukupnya
Bahan Pelengkap :
- Kol, dibuang ya tulangnya yang tebel dan keras
- Tahu putih
- Kentang
- Telor ayam rebus
- Jeruk limau
- Kecap
- Saus sambal
Cara Memasak Siomay Bandung :
1. Kentang dipotong-potong sesuai selera.
2. Potong tahu jadi segitiga kira-kira masing-masing sisi 6 cm, lalu kerok salah satu sisinya. Kerukan tahunya ini diancurin, lalu campur jadi satu dengan bahan siomay. Nah, pokoknya bahan siomay dirasa-rasa udah cukup pekat nempel atau belum.
3. Nah, adonan siomay ini terus dimasukkin ke bagian tahu yang dikeruk, masukkin juga ke dalam pare, nah sisanya dibulet-buletin pake sendok terus direbus di air mendidih sampai matang. Tandanya udah matang, buletan ini akan mengapung di air.
4. Kukus kol, kentang, pare, tahu sampai matang. Jangan lupa jaring-jaring dandangnya dialasi plastik tahan panas supaya yang dikukus tidak nempel di jaring-jaring dandang.
5. Nah, sekarang bikin saus kacangnya yuk. Kacang diulek sampai halus, sisihkan. Goreng cabai dan bawang putih sampai layu lalu haluskan bersama gula dan garam. Campur dengan kacang halus. Tambahkan air secukupnya, pokoknya sampai kental atau encer sesuai selera.
6. Hidangkan deh siomay, kol, tahu, kentang, pare, dan telor. Tambahin kecap sama perasan jeruk limau. Dan saus sambal kalo kurang pedas (maklumlah orang indonesia, keringat juga rasanya pedas).
RESEP MASAKAN SIOMAY

Bahan:
Untuk kulitnya, pakai kulit ‘ dumpling’ kalau bisa yang bulat bentuknya, kalau tidak ada, pakai yang kotak bentuknya.

Isi(takaran sesuai selera):
Daging ayam cincang
Udang (dihancurkan)
Fish paste(ikan yang sudah di hancurkan), kalau tidak ada pakai ikan tengiri.
Daun bawang
1 atau 2 butir telur
1 sendok makan tepung maizena
Garam, gula, merica secukupnya
2 sendok teh minyak wijen

Cara Membuat Resep Masakan Siomay:
1.    Campur semua bahan- bahan untuk isi siomay ke dalam mangkok yang besar, kemudian aduk-aduk sampai rata dan rasanya pas.
2.    Masukkan sekitar 1 sendok makan isi siomay ke dalam kulitnya, kalau bisa jangan banyak-banyak karena isinya akan mengembang setelah dikukus.
3.    Setelah itu siomay-siomay dikukus sekitar 15 menit.
4.    Hidangkan hangat-hangat dengan bumbu kacang, kecap manis dan saus pedas.

Resep Masakan / Makanan Siomay

Bahan-bahan :

* 500 gr Daging ikan tengiri dihaluskan
* 100 gr Tepung sagu
* 1 sdt Air jahe
* 1/2 sdt Lada bubuk
* 1/2 sdt Gula halus
* 1 sdt Minyak wijen jika suka
* 1 sdm Ebi disangan dan direndam (agar mudah lunak)
* Garam secukupnya

Cara Membuat/Memasak :

* Campur semua bahan, aduk hingga rata dan kalis, balutkan pada tahu dan telur rebus sisanya bulatkan sesuai selera.
* Kukus siomai di dalam kukusan hingga matang, jika suka tambahkan kol yang digulung dan pare(dapat diisi dengan siomay)

Sambal Kacang :

* 250 gr Kacang tanah digoreng
* 3 siung Bawang putih digoreng
* 4 buah Cabe merah dibuang bijinya digoreng
* 1 sdm Gula pasir
* 1/2 sdt Garam
* 400 ml Air matang
* Kecap manis dan jeruk limo secukupnya.
* Haluskan semua bahan dengan diulek atau dibleder hingga halus kecuali kecap manis dan jeruk limo.









































Macam-macam acar

Resep Makanan / Masakan Acar Campur

Bahan-bahan :
a. ½ Kg ketimun
b. 1 Ons kol
c. 1 Ons tauge
d. 2 Ons Wortel
e. 2 sendok makan minyak goring

Bumbu-bumbu :
a. 3 buah kemiri
b. 3 buah bawang merah
c. 2 siung bawang putih
d. 2 buah cabe merah
e. 1 ruas jari kunyit
f. 10 buah cabe rawit
g. ½ ruas jari jahe
h. 1 sendok makan gula
i. 2 sendok makan cuka
j. 1 sendok makan garam

Cara membuat / memasak :
- Kupas ketimun, belah, buang isinya. Potong-potong sepanjang 2 ruas jari
- Kupas wortel, potong-potong seperti ketimun
- Cucilah kol dan potong-potong
- Buang ekor tauge, cuci lalu buanglah tangkai cabai rawit
- Haluskan bumbu-bumbu lainnya
- Tumis bumbu-bumbu hingga harum, masukkan sayurannya
- Tumislah hingga setengah masak lalu angkatlah
- Hidangkan dalam piring

Resep Makanan / Masakan Acar Bandeng

Bahan :
a. ½ Kg Ikan bandeng ukuran sedang

Bumbu-bumbu :
a. 2 Gelas air garam
b. 1 Biji jeruk nipis
c. 4 biji cabai merah
d. 1 sendok makan gula pasir
e. 4 butir kemiri
f. 5 biji bawang merah
g. 2 siung bawang putih
h. 1 potong kunyit

Cara Membuat / Memasak :
- Bandeng dibersihkan lalu dipotong-potong, digarami, digoreng, kunyit dibakar ditumbuk dengan cabai
- Bawang merah, bawang putih, kemiri ditumis sampai harum, beri air, gula, garam dan air jeruk nipis
- Jika sudah mendidih masukkan bandeng tadi dan masak sampai matang hingga meresap serta biarkan airnya tinggal hanya sedikit

Resep Makanan / Masakan Acar Ketimun

Bahan-bahan :
a. 1½ Kg ketimun
b. 10 buah bawang merah
c. ¼ ons cabai rawit
d. ½ kg gula pasir
e. 75 cc cuka
f. 3 buah cabai merah
g. 2 siung bawang putih
h. 1 ruas jari jahe
i. 50 gram garam
j. ½ liter air

Cara Membuat / Memasak :
- Rebus air hingga mendidih, tambahkan cuka dan garam serta gula. Setelah hancur, dinginkan lalu saringlah dengan kain penyaring
- Kupas bawang merah, biarkan utuh. Cabai merah cucilah, biarkan juga utuh
- Kupas jahe kemudian iris tipis-tipis
- Buang biji cabai merah, lalu potong-potong jadi tiga
- Iris halus bawang putih
- Bumbu-bumbu tersebut seduh dengan air mendidih
- Ketimun keluarkan bijinya, cuci, potong-potong, kemudian bersihkan dengan air masak
- Masukkan semua bahan setelah cairan menjadi dingin
- Masukkan/simpan dalam stoples
- Setelah dua hari baru dapat dimakan

Resep Makanan / Masakan Acar Ikan

Bahan-bahan :
a. 1 kg ikan tengiri/kakap dipotong-potong
b. 1 sendok makan tepung terigu
c. 1 sendok makan cuka
d. 1 buah jeruk nipis
e. 5 buah cabai merah
f. 5 buah bawang merah
g. Minyak goreng
h. Garam
i. Gula secukupnya

Bumbu yang dihaluskan :
a. 3 buah kemiri
b. 6 siung bawang putih
c. 1 iris kunyit dan lengkuas

Cara Membuat / Memasak :
- Ikan yang sudah dipotong-potong, cuci bersih, tiriskan
- Lumuri dengan air jeruk nipis dan sedikit garam, diamkan selama 30 menit, keringkan dengan kertas/lap
- Gulingkan ke dalam tepung terigu sampai rata, goreng sampai matang agak kecoklatan, sisihkan
- Bumbu yang sudah dihaluskan tumislah sampai baunya harum, beri secangkir air, didihkan, tambah cuka dan gula pasir
- Bawang merah kupas kulitnya, masukkan bulat-bulat
- Cabai merah buang bijinya, potong agak besar masukkan pula bersama ikan yang sudah digoreng tadi
- Aduk pelan-pelan sampai mendidih dan bumbu acar kuning meresap ke dalam daging ikan
- Angkatlah dan bila suka dapat dimasukkan cabai rawit hijau yang masih utuh















Soto

RESEP – SOTO AYAM


Selain resep di bawah bisa coba resep alternatif resep soto ayam ini.

Bahan-bahan:

Ayam 1 ekor direbus dengan air secukupnya
telur rebus 5 bh
Kentang rebus 2bh
Toge secukupnya
Keripik kentang
Bawang merah goreng secukupnya
Lengkuas 2 cm, memarkan
Sereh 1 btg, memarkan
garam, merica, gula
Jeruk nipis
Daun bawang, seledri iris halus
Bumbu dihaluskan:
Bawang merah 3 bh
Bawang putih 5 siung
Jahe 1 cm
Kunyit 1 cm
Kemiri 5 bh
Cara memasaknya:
1. Ayam rebusan di suir-suir.
2. Masukkan bumbu halus, sereh, lengkuas, garam, gula, merica kedalam kaldu ayam sampai mendidih.
3. Sajikan di mangkok dengan menyusun telur, toge, kentang rebus, suiran ayam dan siram dengan kuah, taburi bawang merah goreng, daum bawang, seledri diatasnya dan tambahkan perasan jeruk nipis.
4. Soto ayam sangat sedap bila disajikan dengan sambalnya.
Sambal soto:
cabe rawit 5 bh direbus, haluskan tambah sedikit garam dan tuangi sedikit air kaldu panas.









RESEP – SOTO LAMONGAN


Kalau sudah pernah membuat soto di rumah dengan resep soto biasa, kali ini Anda bisa mencoba resep soto yang agak berbeda walaupun tidak jauh. Resep soto ini namanya soto lamongan. Selamat mencoba

Bahan-bahan:

1 ekor ayam kampung (berat lebih kurang 800 gr)
2 sdm minyak goreng untuk menumis
1 ruas jahe, memarkan
4 cm lengkuas, memarkan
3 butir cengkeh
garam secukupnya
Bumbu yang dihaluskan:
5 buah bawang merah
4 siung bawang putih
½ sdt merica utuh
1 sdt ketumbar sangrai
6 butir kemiri sangrai
2 cm kunyit.
Untuk pelengkap:
50 gr suun, seduh air panas hingga lunak, tiriskan dan gunting-gunting.
50 gr kol iris halus
2 batang daun seledri, iris halus
2 sdm bawang goreng
1 sdm bawang putih goreng
3 butir telur ayam rebus, iris bulat
kerupuk udang, sambal cabai rawit rebus, jeruk nipis, iris.
Cara membuat soto lamongan:
Rebus ayam dengan 2 liter air, sampai empuk dan matang. Angkat ayamnya dan potong kecil-kecil, dan sisihkan kaldunya.
Panaskan minyak goreng dalam wajan, tumis bumbu yang dihaluskan sampai harum, tuang 4-5 sendok kaldu ayam, masukan jahe, lengkuas, cengkih, dan garam. Aduk sampai tercampur rata. Masak selama lebih kurang 5 menit. Masukkan sisa kaldu. Masak di atas api kecil hingga kaldu kembali bergolak dan masak terus selama 20 menit. Angkat.
Cara menghidangkan:
Tempatkan potongan daging ayam dalam mangkuk soto. Beri suun, irisan kol, irisan seledri, dan telur. Tuang kuah soto yang masih panas. Taburi bawang goreng dan bawang putih goreng. Hidangkan dengan sambal cabai rawit rebus, kerupuk udang dan irisan jeruk nipis.








SOTO TIMLO

Bahan:
* Ayam 1/2 ekor.
* Toge atau Kol direbus.
* Kecap asin secukupnya.
* merica.
* Bawang Merah Goreng.
* Bumbu halus:
* Bawang Merah 5 bh
* Bawang Putih 5 bh
* Garam dan gula secukupnya.
Baca entri selengkapnya »

Soto Sabrang Madura

Bahan:
* 500 gr babat
* 500 gr usus
* 1 ruas ibu jari jahe
* ½ sdm merica
* 5 bh bwg putih
* 4 btg daun bawang, potong2 memanjang dan digoreng hg kering
Baca entri selengkapnya »

Soto Tasikmalaya

Bahan  :
1 ekor ayam kampung, dibelah 2 bagian
1 liter santan dari 1 butir kelapa parut
1 batang daun bawang, potong 1 cm
2 batang serai, dimemarkan
3 cm lengkuas, dimemarkan
2 lembar daun salam
Bumbu Halus :
1/4 sendok teh merica
2 siung bawang putih
2 butir kemiri disangrai
1 1/2 sendok teh garam

Soto Grombyang (Pemalang)

Bahan:
500 gram daging sandung lamur, dipotong kotak2 cm
50 gram kelapa setengah tua, dikupas lalu diparut kasar
3 sendok makan taoco
2 lembar daun salam
3 batang serai, dimemarkan
1500 ml
5 sendok makan bawang goreng
Bumbu halus:
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
4 buah kluwek diambil dagingnya
1 sendok makan + 2 sendok teh garam
3 sendok teh gula merah
Baca entri selengkapnya »

Soto Mahakam (Samarinda)

Bahan:
1 ekor ayam kampung
3.500 ml kaldu
1 batang seledri, diikat
5 butir bawang merah, diiris tipis
1 cm kayumanis
3 butir cengkeh
1/8 sendok teh pala bubuk
2 cm jahe, dimemarkan
5 cm tebu
2 sendok makan garam
2 sendok makan kecap manis
Bumbu halus:
10 butir bawang merah
5 siung bawang putih
150 gram kacang tanah sangrai
Baca entri selengkapnya »

 

 

 

 

Soto Mie Jakarta

Bahan :
kikil (atau daging tetelan)
 Pelengkap :
Mie basah
Kol, iris tipis
Risol, potong sedang
tomat, iris tipis
daun seledri, iris halus
sambal rawit
 Bumbu kuah :
merica
2 buah kemiri
2 siung bawang putih
4 siung bawang merah
seiris tipis jahe, keprek
1 lembar sereh
Garam
 Cara membuat kuah :
1. Rebus kikil (daging tetelan) dengan air hingga daging empuk.
2. Haluskan merica, kemiri, bawang putih dan bawang merah.
3. Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan jahe dan sereh.
4. Masukkan bumbu tumis kedalam rebusan tetelan (daging), masak hingga mendidih.
 Cara membuat risol :
1. Rendam bihun dalam air panas hingga empuk, tiriskan dan sisihkan.
2. Haluskan bawang putih dan merica, tumis hingga harum.
3. Masukkan bihun, beri garam secukupnya, aduk-aduk hingga bihun layu. Angkat.
4. Siapkan kulit lumpia.
5. Beri bihun dan gulung kulit lumpia.
6. Goreng hingga kecoklatan.
 Cara membuat sambal rawit :
1. Rebus cabe rawit hingga layu.
2. Ulek kasar.
3. Beri air dan air perasan jeruk limau.
 Penyajian :
1. Susun mie basah, kol, risol dan tomat.
2. Siram dengan kuah plus dagingnya.
3. Taburi daun seledri dan beri sambal rawit.

SOTO AYAM AMBENGAN

Bahan :
1 ekor ayam
2 batang serai, memarkan
4 lembar daun jeruk purut
1.5 liter air
2 sdt garam
50 gram udang, goreng, haluskan
2 siung bawang merah, haluskan
Bumbu haluskan :
6 siung bawang putih
2 cm kunyit
1/2 sdt lengkuas bubuk
1 cm jahe
2 sdt merica bubuk
5 butir kemiri sangrai
Pelengkap :
200 gram soun, seduh air mendidih, tiriskan
3 batang daun bawang
3 batang daun seledri
5 butir telor, rebus, potong-potong membujur
Bawang goreng
Jeruk nipis
Sambal cabe rawit
Kecap manis sesuai selera
Poyah
Sambal haluskan :
15 cabe rawit, rebus
Garam secukupnya
Bumbu penyedap secukupnya
Cara membuat :
1. Ayam direbus bersama dengan serai, daun jeruk, dan garam hingga lunak.
2. Tiriskan ayam, goreng hingga kecoklatan lalu suwir-suwir.
3. Tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukkan ke dalam kaldu.
4. Tumis bawang merah halus sebentar lalu campur dengan udang sampai harum, masukkan ke dalam kuah.
5. Sajikan soto dengan cara: taruh daging ayam, soun, daun-daunan, telor, ke dalam mangkuk. Siram dengan kuah. Beri perasan jeruk nipis. Taburi dengan bawang goreng dan poyah.
Cara membuat poyah :
Krupuk udang dicampur dengan bawang putih goreng, lalu dihaluskan dan ditambah dengan sedikit garam dan gula serta bumbu penyedap secukupnya.










Resep Masakan / Makanan Soto Padang

BAHAN-BAHAN :
500 gr daging sapi
1 potong tulang sengkel sapi
2 liter air
2 lembar daun salam
3 lembar daun jeruk
2 batang serai, memarkan
2 sdm bumbu soto padang basah siap pakai
1 sdt kaldu bubuk rasa sapi

Haluskan:
8 butir bawang merah
5 siung bawang putih
1 sdt merica butiran
2 sdt garam
2 cm jahe
2 cm lengkuas
3 cm kunyit, bakar
3 sdm minyak goreng

Pelengkap:
100 gr soun, rendam hingga lunak, tiriskan
Perkedel kentang, sambal rebus, irisan seledri, daun bawang, dan bawang goreng
Paru goreng kering dan kerupuk merah
Nasi putih

CARA MEMASAK / MEMBUAT:


1. Rebus daging sapi dan tulang sengkel hingga lunak, angkat dagingnya dan
tiriskan.
2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, dan
bumbu siap pakai sampai harum. Masukkan ke dalam kaldu, didihkan. 3.
Tambahkan kaldu bubuk, aduk rata, angkat.
3. Goreng daging sapi secara utuh sampai kecokelatan, angkat, lalu potong dadu,
sisihkan.
4. Penyajian: siapkan mangkuk, isi dengan soun, potongan daging atau paru
goreng, dan perkedel. Tuangkan kuahnya, taburi dengan bawang goreng,
seledri, daun bawang, dan kerupuk merah. Lengkapi dengan sambal rebus.
5. Sajikan hangat.








Resep Masakan / Makanan Soto Pekalongan

Bahan-bahan :
750 gram daging sandung lamur
3 cm jahe, memarkan
3 batang serai, memarkan
3 lembar daun jeruk
3 sdm taoco manis
2 sdm kecap manis
1,5 liter air

Haluskan :

6 cabai merah besar
8 bawang merah
6 siung bawang putih
2 sdt garam dan 1 sdt merica butiran
3 cm kunyit bakar

Pelengkap :
bawang goreng, irisan seledri, telur rebus dan emping goreng, air jeruk nipis.

Cara Memasak / Membuat :


1. Rebus daging dengan jahe, serai daun jeruk hingga lunak, angkat potong
menurut selera, sisihkan.
2. Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu yang dihaluskan, potongan daging
taoco dan kecap manis, aduk rata, masukkan kembali ke dalam kaldu dan
masak sebentar, angkat.
3. Siapkan mangkuk isi dengan soto lengkapi dengan irisan telur rebus, bawang
goreng, irisan seledri dan emping goreng.
4. Sajikan hangat.








Soto Padang

 
 
 
 
 
 
i
 
13 Votes
Quantcast

Soto Padang mempunyai keunikan rasa dan selera. Dibandingkan dengan soto-soto lain, soto Padang mempunyai penggemar tersendiri
Bahan:
  • 1 lb daging sapi (beef round)
  • 2 baking potato goreng, potong kecil2
  • 1 bungkus soun, rendam air panas sebentar
  • daun seledri, iris halus
  • bawang goreng
  • kecap asin dan cuka secukupnya
  • 2 lembar daun salam
  • garam dan lada secukupnya
Bumbu yang dihaluskan:
  • 1/2 medium onion
  • 5 siung bawang putih
  • 2 butir pala
  • sambal oelek sepedasnya
Cara membuat:
  1. Potong daging setebal 1 inch.
  2. Rebus daging dalam air secukupnya beserta daun salam dan garam sampai setengah matang.
  3. Sementara panaskan 2 sendok makan minyak, tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai baunya harum. Masukkan tumisan ini kedalam panci daging dan masak terus sampai daging matang. Kalau airnya berkurang bisa ditambahkan air secukupnya.
  4. Angkat daging kemudian goreng sampai kering (dengan api kecil).
Menghidangkannya:
  1. Atur soun, kentang, daging goreng yang sudah dipotong tipis, seledri dan bawang goreng di dalam mangkuk.
  2. Beri kecap asin dan cuka kemudian siram dengan kuah soto yang
    hangat.
  3. Dimakan dgn nasi hangat yg ditaburi kerupuk merah dan
    bawang goreng.
About these ads














Soto Madura
Soto Madura
Bahan:
  • 250 gram daging ayam rebus, suwir atau 250 gram daging sapi diiris tipis
  • 5 butir telur rebus, iris
  • 250 gram kentang rebus, iris
  • 100 gram tauge, buang akarnya lalu cuci bersih, siram dengan air panas
  • 5 ikat daun bawang, iris
  • 1 batang serai, memarkan
  • 5 batang daun seledri, iris halus
  • jeruk nipis
  • bawang goreng
Bumbu yang dihaluskan:
  • 3 butir bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 5 buah kemiri
  • 1 ruas jari jahe
  • 1 ruas jari lengkuas/laos
  • 1 sdt merica
  • garam secukupnya
Cara Membuat:
  • Rebus ayam/daging sapi dengan air secukupnya sampai matang.  Angkat, suwir daging ayam atau iris daging sapi.   Sisihkan.
  • Masukkan bumbu yang telah dihaluskan bersama dengan serai ke dalam kaldu ayam/daging.  Masak hingga kuah mendidih, angkat.
  • Ketika siap dihidangkan, tata dalam mangkok, irisan telur, kentang, tauge dan suwiran ayam/potongan daging.  Siram kuahnya, taburi irisan daun bawang, seledri dan bawang goreng.  Hidangkan bersama sambal soto dan irisan jeruk nipis.
Untuk 4-5 orang.










COTO MAKASSAR

 
 
 
 
 
 
i
 
93 Votes
Quantcast



Sesuai dengan namanya Coto Makassar adalah hidangan berkuah yang berasal dari Makassar, Sulawesi Selatan. Di setiap jalan di kota Makassar, dapat dengan mudah ditemukan warung-warung yang menyediakan Coto Makassar. Rasa hidangan ini di setiap warung memang hampir-hampir sama, tapi yang membuat berbeda adalah bumbu tambahan yang diberikan oleh masing-masing pedagangnya. Dan itu menjadi rahasia dapur masing-masing.

Coto Makassar berbahan dasar daging sapi, ditambah dengan jeroan sapi, berupa paru, hati, usus, jantung, dan babat. Sementara bumbu kuahnya merupakan perpaduan sejumlah rempah-rempah dan gilingan kacang tanah yang sudah digoreng. Enak tidaknya hidangan ini memang sangat bergantung pada bumbu kuahnya.

Ramuan rempah-rempah yang terdiri dari 40 jenis dimasak di kuali tanah liat yang disebut dengan korong butta atau uring butta. Jenis kuali yang digunakan untuk memasak dipercaya ikut juga mempengaruhi rasa Coto Makassar. 40 jenis rempah itu diantaranya adalah kacang tanah, kemiri, cengkeh, pala, serai yang ditumbuk halus, lengkuas, merica, bawang merah, bawang putih, jintan, ketumbar merah, ketumbar putih, jahe, laos, daun jeruk purut, daun salam, daun kunyit, daun bawang, daun seledri, lombok merah, lombok hijau, gula talla, asam, kayu manis, garam, pepaya muda untuk melembutkan daging, dan kapur untuk membersihkan jerohan. Konon rempah-rempah itu tidak hanya berguna untuk menentukan rasa Coto Makassar, tetapi juga sebagai penawar kolesterol yang ada di jeroan.

Coto Makassar biasa disantap dengan ketupat atau burasa, dan dilengkapi dengan sambal taoco. Penggunaan taoco ini memperkuat dugaan kalau makanan ini dipengaruhi oleh makanan Cina yang sudah dikenal pada abad ke-16. Diduga juga kalau Coto Makassar sudah ada sejak Somba Opu, pusat Kerajaan Gowa, yang pernah berjaya pada tahun 1538.
BAHAN:
500 gram daging sapi
500 gram babat, rebus matang
300 gram hati sapi, rebus matang
200 gram jantung sapi, rebus matang
5 batang serai memarkan
4 sm lengkuas memarkan
2 cm jahe memarkan
5 lembar daun salam
250 gram kacang tanah, goreng haluskan
2,5 liter air cuci beras/tajin
1 sdm bumbu kaldu bubuk rasa sapi
6 sdm minyak sayur
Haluskan :
10 siung bawang putih
8 butir kemiri sangrai
1 sdm ketumbar sangrai
1 sdt jintan sangrai
1 sdt garam dan 1 sdt merica butiran
Pelengkap : bawang goreng, irisan daun bawang dan irisan seledri, sambal taoco
Haluskan : 10 bawang merah, 5 siung bawang putih, 10 cabai keriting rebus sebentar, 100 gram taoco, tumis dengan 6 sdm minyak sayur hingga matang, haluskan tambahkan garam dan gula merah.

CARA MEMBUAT:
1. Rebus daging sapi, babat, hati dan jantung, beri serai, lengkuas, jahe dan salam setelah matang angkat, tiriskan, potong dadu. Jerohan sapi matang, potong dadu. Sisihkan.
2. Panaskan minyak, tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum, masukkan kedalam kaldu, tambahkan kacang tanah goreng, didihkan.
3. Penyajian, siapkan mangkuk, isi dengan daging dan jerohan beri kuahnya, taburi bawang goreng, irisan daun bawang dan seledri sajikan dengan buras dan sambal taoco.
4. Sajikan hangat.
Untuk : 6 orang










Soto Jawa utk hidangan keluarga



Assalammualaikum semua

Utk bekfas pagi ni rancang nak masak soto....apatah lagi cuaca yg sejuk skrg ni...dlm rumahpun berbungkus dgn sweater dan stokin....kalau dpt mkn yg berkuah panas2.... sedapnya.Rancang semalam nak masak nasi lemak pagi ni....nampaknya postpone buat nasi lemak....nasi lemak ni dah beberapa kali postpone nak buat...selera nak mkn soto lagi kuat.
Selalu juga buat soto utk sarapan dan kdg2 utk lunch sbb anak-anak suka...mrk ulang2 mkn....tu yg mama suka buat....dalam sebulan boleh dikatakan 1-2 kali juga masak soto. Anak suka soto bihun....mama soto nasi ke..bihun ke....dua2 suka.



Nak lagi sedap bila mkn soto....kena letak sambal kicap...perah limau, mmg licin pinggan...
Selalu masak guna resepi Soto Jawa ambil dari buku masakan lama.

Soto Jawa
Resepi; Buku Sajian Perantau
Dioleh semula oleh; Dapurmamasya

Bahan2 utk kuah Soto
1/2 ekor ayam - potong saiz sed dan diperap dgn garam dan kunyit.
1 mangkuk tulang ayam/kerangka ayam/mana2 bahagian ayam yg tak da isi sgt
2 hiris lengkuas
2 btg serai - ketuk & belah 2
5 helai daun limau purut
sedikit serbuk pala- tak letak
1 sudu teh serbuk kunyit
*tambah - 1/2-1 kiub ayam (jika suka)
- 3-4 btg daun bawang
- serbuk lada sulah secukupnya
minyak utk menumis dan mengoreng
garam dan air secukupnya (air anggaran 5 mangkuk )

bahan utk tumis
5 kuntum bunga cengkih
5 biji buah pelaga
1 btg kulit kayu manis

bahan tumbuk
4-6 biji buah keras
1 sm lada hitam biji - boleh ganti serbuk lada sulah
5 ulas bawang putih
1 inci halia muda, ditumbuk
1 sm jintan putih
1 sm jintan manis
2 sm ketumbar

Rampaian Soto
telur rebus
bwg goreng
hirisan daun bwg dan daun sup
taugeh, limau nipis/kasturi
suhun goreng
kacang goreng

Cara
1. Goreng ayam sampai masak.Minyak simpan utk goreng bawang dan pegedil nanti
2. Panaskan minyak baru.Tumiskan bahan tumis (kecuali serbuk lada sulah -jika guna) dan yang ditumbuk sehingga garing sedikit.
3. Masukkan bhg ayam yg bertulang, kacau seketika dan masukkan sedikit air dan kunyit serbuk. biarkan mereneh seketika. Tambahkan air secukupnya.
4. Masukkan ayam yg dah digoreng dan semua bahan lain.rebus hingga mendidih. perasakan garam dan lada sulah.
5. Angkat ayam dan siat2kan isinya.



Pegedil ni wpun tak letak daging cincang spt resepi asal tapi tetap sedap.
Caranya...kentang yg dipotong dan pegedil digoreng dlm minyak gorengan ayam dan bawang goreng.

Pegedil Ringkas
4 biji kentang kuning, sederhana besar (dlm 1/2 kg)
1/2 labu bawang besar - dihiris/cincang
sedikit lada sulah
sedikit daun bawang dan daun sup-potong halus
sedikit garam
2 biji telur - 1 utk campur & 1 biji utk celup(pukul sikit)
minyak utk menggoreng

Cara
1. Goreng bawang besar dlm minyak gorengan ayam. toskan
2. Kentang dihiris dan digoreng hingga empuk dlm minyak gorengan ayam dan bwg tadi hingga kekuningan.kemudian ditumbuk
3.Gaulkan semua bahan dg sebiji telur.kepalkan menjadi bebola kecil yg leper sedikit.
4. Celup bebola tersebut dlm telur .
4.Goreng hingga perang dlm minyak yg sama,minyak gorengan ayam & bawang.toskan.
(edited 3.12.2011)



sambal kicap kena ada....penambah sedap!

Sambal kicap
5 biji cili padi
1 ulas bawang putih
1 biji limau nipis/2 biji limau kasturi
3-4 sudu kicap manis
garam

Cara
1. Tumbuk cili dan bawang putih hingga lumat
2. Masukkan kicap dan perahkan limau. kacau



Soto antara makanan yg tak pernah jemu wpun ulang2 mkn....kalau masak mmg berbaloi,seisi keluarga suka mkn.Biasa kalau buat jamuan.... soto antara menu utama.....semua tetamu makan.....



Gambar-gambar soto ni diambil masa beberapa bulan lepas.yg masak hari ni malas nak ambil gambar sbb masak resepi yg sama.jemput jamu mata semua......











Pizza

PIZZA













 
For : 3 Pizza
ingredients for pizza dough :
125 gr bread flour
450 gr all purpose flour
1 1/2 t sugar
1/2 sachet of yeast
1/2 t salt
200 ml water
1 1/2 T olive oil

ing for tomato sauce :
1/2 big onion thinly slice
1 garlic, thinly slice
2 T tomato paste
300 gr tomato, dipped into hot water, peeled and seeded
1 t oregano
1/2 t basil
1 t sugar
1/2 t salt
saute onion and garlic for 1 min, add tomato, tomato paste, sugar and salt. mix well until thickened, add oregano and basil

method :
with a wooden spoon, mix well flours, sugar, yeast

make a hole in the center and add the olive oil, water and mix well

do quick dinal mix by hand creating a rough paste

knead the dough until it forms a smooth ball

transfer the dough into a clean bowl, cover and let arise for 2 hours

divided the dough to 3

sprinkle the table with flour, put the dough on it and sprinkle flour over the dough and roll into a circle

pierce the dough with fork, spread the dough with olive oil, tomato sauce, topping (chicken/beef/tuna/vegetable/mushroom/bell pepper) then cover with grated mozzarella cheese

bake in a preheat (170 C) oven for 20 min